Huawei Watch GT2 46mm
Huawei Watch GT2 merupakan jam tangan sekaligus music player dari Huawei yang akan membuat tampilan Anda terlihat lebih maskulin. Arloji canggih penerus Watch GT generasi pertama yang akan memberikan penggunanya kepuasan pada performa jam pintar yang satu ini. Smartwatch ini mampu bertahan selama 2 minggu dan juga storage music player sebesar 4GB, dilengkapi fitur Bluetooth sehingga memudahkan Anda untuk menerima panggilan telepon.
Arloji Pintar yang Cocok untuk Anda Pecinta Olahraga
Designnya yang tidak terlalu besar membuatnya terlihat pas dipergelangan tangan Anda dengan strap yang bisa dilepas-pasang sehingga mudah dibersihkan dan mudah diganti dengan varian strap lainnya. Sensor pada jam ini membuatnya menyala otomatis saat mengangkat pergelangan Anda. Fitur always on display memberikan watch face analog maupun digital yang simple. Kecanggihan arloji ini menggabungkan konsep fitness tracker, music player, dan sleep tracking menjadi satu dipergelangan tangan Anda.
Spesifikasi :
- Size Seri 46 mm: 45,9 x 45,9 x 10,7 mm Seri 46 mm: Sekitar 41 g (tanpa tali) 1,39 inci
- AMOLED 454 x 454 HD Layar sentuh AMOLED mendukung gerakan geser dan sentuhan
- Connecrivity Bluetooth: BT5.1 BLE / BR / EDR
- Sensor akselerometer Sensor giroskop Sensor geomagnetik Sensor detak jantung optik Sensor cahaya sekitar Sensor tekanan udara Sensor kapasitif TOMBOL Tombol daya, tombol fungsi
- System Requirements Android 4.4 atau lebih baru iOS 9.0 atau lebih baru GPS
- Didukung Water Resistance 5 ATM tahan air